Pianis Ananda Sukarlan Berhasil Tampil Memukau Ketika Mainkan Lagu Rapsodia Nusantara dengan Satu Tangan
Ananda Sukarlan: Istimewa
Kapanlagi.com - Influencer sekaligus Pianis handal, Ananda Sukarlan tampil memukau saat memainkan musik dari lagu Rapsodia Nusantara. Apalagi Ananda Sukarlan tampil memainkan alat musik piano dengan cara yang tak biasa.
Aksi Ananda Sukarlan itu terlihat saat Yamaha Musik Indonesia mengenalkan produk terbaru Yamaha TransAcoustic Piano Seri TC3. Piano terbaru Yamaha tersebut dikenalkan Ananda Sukarlan di Ashta 8, kawasan SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, (15/12) Jumat sore.
"Lagu Rapsodia Nusantara ini dibuat untuk anak disabilitas, hanya tangan kirinya saja yang berfungsi," ungkap Ananda Sukarlan.
Advertisement
"Piano seri terbaru ini bisa mengakomodir semua," lanjutnya.
Simak Berita Lainnya!
The Soffia Suarakan Perdamaian Lewat Single Terbaru Mereka Berjudul 'Little Poem'
Chilla Kiana Siap Rilis Single Terbaru, Selipkan Pesan Ringan untuk Para Pendengarnya - Ini Maknanya!
[KALEIDOSKOP 2023] Dari Putri Ariani Sampai Mahalini, Ini Deretan Para Musisi yang Jadi Music Newsmaker
Kiesha Alvaro Recylce Lagu Hits 2000-an 'Kehadiranmu' Dengan Aransemen Berbeda
1. Tampil Memukau
Pada acara tersebut, peluncuran Yamaha TransAcoustic Piano Seri TC3 ini dihadiri GM Sales Marketing Yamaha Musik Indonesia Distributor Hiroshi Tada, Teffy Mayne, Product Specialist hingga Ananda Sukarlan dan Filda Salim. Ananda Sukarlan begitu memukau penonton saat memainkan lagu Rapsodia Nusantara dengan memakai TransAcoustic Piano.
Tak hanya itu, penampilan Ananda Sukarlan semakin apik ketika memainkan nada-nada dari lagu Rapsodia Nusantara hanya dengan satu tangan kiri saja. Selain itu, ada juga Filda Salim juga sempat memainkan beberapa lagu dengan memakai TransAcoustic Piano.
Bagi Ananda Sukarlan dan Filda Salim, mereka berdua sangat terpukau dengan keunggulan baik dari suara dan fitur dari produk baru Yamaha Musik tersebut.
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(Ramai kabar perceraian dengan Raisa, Hamish Daud sebut tudingan selingkuh itu fitnah.)
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
