Hadir dalam Upacara Penurunan Bendera di Istana Bendera, Berikuta Naura Ayu Menyanyikan Lagu 'Aku Indonesia'
Naura Ayu (credit: instagram.com/naura.ayu)
Kapanlagi.com - Lagu yang berjudul Aku Indonesia ini merupakan lagu yang dinyanyikan Naura Ayu pada upacara bendera. Simak liriknya di bawah ini.
tak pedulikan warna kulitnya
bentuk rupanya ragam rambutnya
Advertisement
tak pedulikan tanah asalnya
tutur bicara keyakinannya
tak ada yang sama
itulah yang membuat kita kaya
harus selalu ingat
oh oh oh
aku adalah indonesia
beraneka ragamnya
warna warni irama oh indahnya
aku adalah indonesia
rukunlah selamanya
berdampingan bersama kita indonesia
tak pedulikan ada dimana
hati tertanam tuk negri ini
walau dunia riuh mendera
damai selalu bumi pertiwi
berbeda tak sama
yang penting kita tetap jadi satu
untuk selama lamanya
aku adalah indonesia
beraneka ragamnya
warna warni irama oh indahnya
aku adalah indonesia
rukunlah selamanya
berdampingan bersama kita indonesia
berbeda tak sama
yang penting kita tetap jadi satu
untuk selama lamanya
aku adalah indonesia
beraneka ragamnya
warna warni irama oh indahnya
aku adalah indonesia
rukunlah selamanya
berdampingan bersama kita indonesia
kita indonesia
rukun selamanya
kita indonesia
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(kpl/mag)
Editor Kapanlagi.com
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
