Yohanna Febianti Tanggapi Insiden Salah Lirik Fatin Shidqia
Yohanna - Fatin @foto: KapanLagi.com®
Kapanlagi.com - X Factor memang telah berakhir dengan Fatin Shidqia sebagai pemenangnya. Menanggapi kemenangan salah satu rekannya, Yohanna Febianti mengaku bahwa Fatin pantas mendapatkan gelar tersebut.
"Pantas ya. Pokoknya aku dukung Fatin. Semoga sukses. Aku ikut bangga," tutur Yohanna ketika dijumpai di sela-sela Grand Opening Diva Karaoke di Kota Malang, Senin (10/6) kemarin.
Ditanya lebih lanjut dengan insiden salah lirik yang beberapa kali dilakukan Fatin, Yohanna menyebut itu sebagai sesuatu yang masih wajar. "Manusiawi. Wajar lah," jawabnya.
Bahkan Yohanna juga mengaku dirinya beberapa kali juga melakukan hal yang sama. Untuk menghindari kesalahan yang sama, Yohanna mengaku sering fokus mendengarkan materi lagu yang akan ia nyanyikan.
Advertisement
"Pernah. Sering dengerin musik, dengerin materi lagu," tandasnya.
Baca Juga:
[Foto] Hadiah Manis Dari Fans Untuk Fatin Shidqia
10 Momen Penting Fatin Shidqia Raih Juara X Factor Indonesia
Hasil Polling: Juri Paling TIDAK Difavoritkan di X Factor Adalah...
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(kpl/adb)
Adhib Mujaddid
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
