Yosi Project Pop Suka Komik

Saat ditemui di Studio Dahsyat, Kebon Jeruk, Jakarta, Kamis (04/3), Yosi Project Pop terlihat membawa-bawa komik. Ketika ditanya, membaca komik adalah salah satu hobinya sebagai pengisi waktu luang dan juga perangsang kreativitas. Selanjutnya...

Yosi Project Pop

Sempat didorong istri untuk jadi komikus tapi Yosi ternyata lebih senang baca daripada bikin komik.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Muhammad Rasyad
4/6
Berita Terkait
Album Artis