Ika Putri Tak Bisa Lepaskan Logat Jawa Timur

Menghilangkan logat berbicara memang cukup sulit dilakukan. Bahkan walau sering bolak-balik Surabaya-Jakarta untuk suatu urusan, logat Jawa Timur masih melekat pada diri Ika Putri. Namun anehnya, kala dia bernyanyi logat tersebut hilang mengikuti lirik lagu. Hal yang sama dialami vokalis Sheila on Seven, Duta. Ika menganggap hal itu sebagai sebuah keajaiban lidah. Selanjutnya....

Ika Putri

Pasalnya ia merasa canggung saat berbicara dengan logat Jakarta.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Deni Mulyadi
11/11
Berita Terkait
Album Artis