Colbie Caillat - Konser Sederhana Nan Menawan
Tak tampak konsep 'wah' di konser Colbie Caillat pada event Sayfestville, Jakarta International Music and Arts Festival, Stadion Renang Senayan, Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat (13/4). Namun, dengan tampilan sederhana, Colbie mampu membuat ribuan penonton terpuaskan hatinya. Bahkan untuk mengajak penonton bergoyang, Colbie sempat melepaskan sepatunya di atas panggung! Simak foto-fotonya berikut ini! Baca selengkapnya...
Mengenakan dress putih, Colbie tampak cantik dengan gitarnya.
Hak Cipta: KapanLagi.com/Ruswanto
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
