Momen-Momen Peluncuran 'LOS SKUT LEBOYS', Album Terbaru SORE
Setelah hibernasi yang cukup panjang, akhirnya SORE mengeluarkan album terbarunya yang berjudul LOS SKUT LEBOYS pada 4 September lalu. LOS SKUT LEBOYS menjadi penerus dari album studio PORTS OF LIMA yang dirilis 7 tahun lalu. Seperti inilah momen-momen peluncuran rilisan terbaru SORE tersebut.
Rabu, 09 September 2015 18:01
Berbicara raihan, grup yang semua personelnya memainkan alat musik menggunakan tangan kiri ini pernah masuk sebagai One of Five Asian Albums Worth Buying versi majalah Time Asia.
Hak Cipta: KapanLagi.com®/Agus Apriyanto
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
