GAVVAT DARVRAT, Gigs Sosial Galang Dana Untuk Korban Asap

Keadaan darurat akan kabut asap di daerah Sumatera dan Kalimatan ternyata mengundang simpati dari beberapa grup rock bawah tanah Jakarta. Mereka mengadakan gigs GAVVAT DARVRAT (5/11) yang seluruh profitnya akan didonasikan ke masyarakat di Palembang terutama pumikiman sederhana di sepajang aliran sungai Musi. Berikut aksi salah satu bintang malam itu, Kelompok Penerbang Rocket!

Senin, 09 November 2015 19:00
GAVVAT DARVRAT

Coki (bass), Rey Marshall (gitar), dan Viki Vikranta (drum) membawakan anthem-anthem akselerasi maksimum mereka seperti 'Di Mana Merdeka'.


Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®/Bayu Herdianto
4/6