Foto-Foto Tata Janeeta Syuting Video Klip Bareng Pacar

Hari Kamis (12/12) pekan lalu, Tata Janeeta sedang sibuk syuting video klip terbarunya untuk lagu Penipu Hati. Yang menarik, mantan personel Mahadewi ini syuting bareng pacar yang berprofesi sebagai model asal Iran. Mereka pun berakting sedang bertengkar di video klip ini. Yuk simak! 

Rabu, 18 Desember 2013 09:15
Tata Janeeta

Mantan personel MahadewiTata Janeeta, membuat video klip untuk single terbarunya yang berjudul Penipu Hati.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Muhammad Rasyad
1/8
Album Artis