Musisi di Djakarta Artmosphere di Balai Kartini

Kolaborasi antara musisi indie dan industri, di ajang Djakarta Artmosphere dengan tajuk Arts For A Better Indonesia mampu menyihir sekitar 300 pasang mata penonton. Penyanyi senior yang malam itu, juga mendapat sambutan hangat adalah Odddie Agam, yang berkolaborasi dengan Bonita and The Husband, The Trees and The Wild, dan Mocca. Odie mengaku dirinya berkolaborasi dengan musisi muda, membuat jiwannya kembali menjadi muda. Selanjutnya....

Djakarta Atmosphere

Panggung Djakarta Artmosphere di Kartika Expo Center, Balai Kartini, Jakarta (20/11), menjadi sebuah panggung kolaborasi antara musisi senior dan junior.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Bambang E Ros
1/26
Berita Terkait