Para Gitaris Unjuk Gigi Pada Acara Amal

Sebuah acara amal digelar untuk membantu para korban bencana alam di Indonesia Rabu (12/2) kemarin. Dan pada acara yang bertajuk Konser Amal Dari Gitaris Untuk Indonesia tersebut dihadiri oleh 47 gitaris Indonesia yang ternama!

Namun walaupun bertajuk gitaris, mereka juga mengundang bassist dan drummer untuk meramaikan acara. Selain itu ada band juga seperti Burgerkill.

Mau tau gimana serunya kalo para gitaris udah pada kumpul? Berikut adalah beberapa foto yang kita kumpulkan  buat kalian:

Indonesian Guitarist

Piyu yang sedang vakum dengan Padi dan sibuk dengan band barunya Drive juga ikut pada acara tersebut.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Bambang E Ros
1/15
Berita Terkait
Album Artis