'Away' Dapat Respon Positif, Kini Fatin Garap 'Senjata Utamanya'
Fatin Shidqia Lubis © KapanLagi.com®/Agus Apriyanto
Kapanlagi.com - Support luar biasa yang selalu diberikan Fatin
Sudah tahu yang ini?
Siap-Siap, Prilly Latuconsina Bakal Tunjukkan 'Sahabat Hidupnya'
Menang Kontroversi Dari Raisa, Apa Kata Bens Leo Tentang Prilly?
Kalahkan Raisa, Syahrini dan Fatin, Kemenangan Prilly Setingan?
5 Penyanyi Hijabers Paling Populer Saat Ini, Siapa Favoritmu?
Dengan 'Away', Fatin Shidqia Lubis Berhasil Gebrak Dunia Maya
"Alhamdulillah (responnya) cukup baik. Di iTunes juga baik," kata penyanyi yang mencuat karena ajang pencarian bakat X Factor ini saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (2/10).
Melihat respon yang cukup baik, satu senjata utama akan dikeluarkan Fatin selanjutnya. Dara cantik berhijab ini mengatakan bahwa karya tersebut sedang dalam proses.
40 sudah pengerjaan album Fatin yang terbaru © Kapanlagi.com®/Bayu Herdianto"Rencana album kedu masih proses. Kebanyakan (lagu berbahasa) Indonesia. Pengen lagu berbahasa Inggris lagi, tapi album kedua dulu lah diseriusin. Pengerjaannya kasar, masih 30-40 persen lah," ungkap pelantun lagu Memilih Setia ini.
Advertisement
Lagu Away sendiri merupakan single utama dari album keduanya tersebut. Sebelumnya, Fatin telah mengeluarkan sebuah rilisan berjudul FOR YOU yang berisikan 12 lagu.
Dalam album keduanya nanti, hampir semua lagu yang dinyanyikannya adalah ciptaan orang lain. Semangat ya Fatin? Semoga pembuatan albumnya lancar dan semua kendala bisa teratasi.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/aal/otx)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
