'I Want You To Know', Selena Gomez dan Zedd Ekstra Romantis!
Diperbarui: Diterbitkan:
Selena Gomez dan Zedd @foto: © Splashnews.com
Kapanlagi.com - Selena Gomez dan Zedd memang super duper keren. Dua musisi yang tengah dikabarkan memiliki hubungan spesial ini telah merilis sebuah lagu kolaborasi baru miliknya, lebih cepat dari perkiraan!
Lagu yang berjudul I Want You to kNow ini memang diprediksi akan dirilis pada tanggal 22 Februari nanti. Namun, hal tersebut tak menjadi kenyataan setelah lagu ini sudah dirilis lebih cepat.
Secara musik, Zedd mewarnai lagu ini dengan beat dan tempo cepat khas EDM. Begitu juga dengan suara Selena Gomez yang tinggi, manis manja banget!
I Want You To Know @foto: hollywoodlife.com
Dilihat dari segi liriknya, I Want You To Know memang bercerita tentang cinta. Hal itu bahkan sudah dapat dilihat dari part pertama lagu ini, 'i want you to know that it's our time'.
Advertisement
Satu hal yang masih dinanti oleh banyak orang adalah versi musik video dari lagu ini. Wajar saja, kemesraan Selena Gomez dan Zedd memang merupakan sebuah 'barang hangat' untuk pembicaraan publik.
Kalau menurut kalian sendiri, bagaimana nih kemesraan mereka dalam lagu ini? Sudah bisa buat Justin Bieber semakin nggak bisa move on? hihi.
Yuk Baca Juga Berita Ini
Sering Pose Seksi, Selena Gomez Sengaja Bikin Justin Bieber Galau
Nggak Cuma Justin Bieber, Brooklyn Beckham Juga Suka Selena Gomez
[FOTO] Selena Gomez 17 Tahun Yang Lalu, Cantik Bak Supermodel
Demi Curi Hati Selena Gomez, Justin Bieber Rela 'Puasa' Seks
Perubahan Wajah Selena Gomez Dari Kecil Hingga Kini, Cantik!
(Duh! Onad lagi-lagi terjerat kasus narkoba dan diamankan pihak kepolisian.)
(hol/abl)
Risang Sudrajad
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
